Kapolsek Nasal Hadiri Penyerahan Wifi dari Kominfo di 9 Desa Terpencil

Kaur – Kapolsek Nasal Iptu Susanto, S.I.Kom menghadiri kegiatan Penyerahan Wifi oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kaur Dr. Drs. Ersan Syahfiri, MM di Desa terpencil Kecamatan Nasal Kabupaten Kaur, Rabu (17/07/2024), Pukul 09.00 Wib.

Kegiatan juga dihadir oleh Sekretaris Daerah Dr. Drs. Ersan Syahfiri, MM, Kepala Dinas Kominfo, Kepala Dinas PMD, Camat Nasal, Kapolsek Nasal, Kepala Desa Sekecamatan Nasal, Bhabinkamtibmas, Babinsa dan Tokoh masyarakat.

Sekretaris Daerah Dr. Drs. Ersan Syahfiri, MM dalam sambutannya agar Wifi dapat di jaga dengan baik, serta dapat berguna untuk masyarakat yang ada di Desa terpencil.

Pelaksanaan pembagian WiFi oleh Sekretaris Daerah Dr. Drs. Ersan Syahfiri, MM berjalan dengan lancar, situasi aman terkendali.

Anda mungkin juga berminat
Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.